Posts

Showing posts from May, 2016

DOUBLE J - Bukan Beauty And The Beast

Image
Segera terbit. Ini adalah novelku. Bergenre romance. Novel ini akan segera kubukukan. Jika ingin baca gratis, silahkan ke sini :  Double J

Sifat Aslimu Bisa Ditebak Dari Genre Film Favoritmu

Image
Kamu yang hobi nonton film memang bisa dimaklumi. Selain menghibur, wawasan kamu juga bisa bertambah lewat hobi ini. Tambah lagi film bisa jadi sumber inspirasi. Eh, tapi kamu tahu nggak kalau genre film favoritmu  bisa jadi petunjuk tentang sifat asli kamu?  Nah, kira-kira seperti apa ya analisisnya? Langsung simak aja! 1. Suka film komedi romantis, kamu tahu hidup nggak hanya cinta-cintaan saja. Harus ada yang jadi penyeimbangnya 500 Days of Summer via www.filmsinfilms.com Kamu sadar banget menikmati hidup ini nggak hanya dengan persoalan cinta melulu . Harus ada hal-hal yang menjadi penyeimbang, dan pastinya hal seru semacam humor supaya hidup kamu nggak garing. Supaya kamu juga nggak terus murung, kalau emang kisah cinta kamu nggak seindah harapan, #eh. Intinya cara memandang kamu itu persis genre film kesukaanmu komedi romantis. Menjalani persoalan cinta dengan santai dan wajar, kalau emang ada yang menyedihkan ya udah sih dibawa happy aja. Tenang, toh semua

Tempat-tempat Wisata Indonesia Yang Mirip Dengan Luar Negeri

Image
Mau melihat beberapa ikon wisata dunia? Tak perlu jauh-jauh ke luar negeri karena Indonesia juga punya! Ada banyak tempat wisata menarik di Indonesia. Bahkan beberapa di antaranya mirip dengan spot wisata di luar negeri. Jadi wisatawan yang ingin mencicipi sedikit rasa internasional di tanah lokal, bisa menyambanginya dengan lebih mudah dan murah. Baca ulasannya berikut ini!. 1. Bagan, Myanmar dan Punthuk Setumbu, Magelang Bagi Anda yang tertarik untuk melihat pemandangan Bagan Myanmar, coba dulu ke Punthuk Setumbu di Desa Karangrejo, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. Anda tidak akan menyesal menunggu matahari terbit di bukit ini. Keindahan Candi Borobudur yang terlihat melayang di atas awan akan menjadi bayarannya. Punthuk Setumbu di Desa Karangrejo, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. Foto : Dwi Rahmaputra. Bagan, Myanmar 2. Arc de Triomphe, Paris dan Monumen Simpang Lima Gumul, Kediri Arc de Triomphe dibangun untuk menghormati para pejuang yang berte

Cara Mendapatkan Beasiswa Untuk Pelajar Dan Mahasiswa

Image
Setiap pelajar dan mahasiswa pasti ingin mendapatkan beasiswa. Beasiswa bentuknya memang bermacam-macam, ada yang berupa uang, berupa biaya sekolah atau kuliah, atau juga fasilitas penunjang lainnya. Ada juga yang memberikan beasiswa untuk kuliah di luar negeri. Beasiswa biasanya diberikan dari pihak kampus tempat kamu kuliah, dari pemerintah, atau juga ada dari perusahaan. Dari sekian banyak pelajar dan mahasiswa, hanya sedikit yang benar-benar berjuang mendapatkan beasiswa. Tapi tentunya ada juga yang berusaha sekuat tenaga untuk mendapatkan beasiswa tersebut.  Motivasinya ada yang ingin meringankan beban orang tua, ada yang ingin mendapatkan beasiswa untuk meneruskan kuliah di luar negeri, dan lain sebagainya. Mungkin ada juga yang ingin mendapatkan beasiswa tapi tidak tau bagaimana caranya. Jika kamu mengalami hal itu, berikut beberapa cara mendapatkan beasiswa:  klik di sini

Wanita Tertarik Kepada 5 Prilaku Pria Ini

Image
Ratusan penelitian ilmiah telah dilakukan para ilmuwan untuk mengetahui perilaku dan sifat pria yang dapat menarik perhatian wanita. Tiap wanita mungkin memiliki selera pribadi masing-masing, namun ada pula yang kita kenal sebagai ‘selera publik’ — apa-apa yang menarik bagi wanita secara umum. Tentu tak ada salahnya menengok hal-hal berikut, yang diusulkan para ilmuwan sebagai perilaku pria yang menarik menurut selera publik: 1. Memakai Pakaian Berwarna Merah Tentu bukan berarti kamu harus mengganti semua warna pakaian kamu jadi merah. Tapi, jika tadinya lemari kamu hanya berkutat pada warna-warna aman seperti hitam atau abu-abu, ini saatnya kamu menyegarkan penampilan kamu dengan torehan warna merah. Dr. Andrew J. Elliott dan Adam Pazda dari University of Rochester menyimpulkan bahwa warna merah pada pria diasosiasikan wanita dengan power. Di sisi lain, warna merah yang dipakai wanita juga dapat menyimbolkan sinyal ketertarikan wanita tersebut dalam menjalin hubungan de

5 Makanan Ini Akan Membuat Kulit Cepat Keriput

Image
Makanan adalah sumber vitamin, protein, nutrisi dsb! Tapi apakah anda mengetahui asupan makanan yang layak anda makan? Terutama dampak dari makanan tersebut. Makanan yang satu ini menyebabkan percepatan proses penuaan kulit, rupanya berpengaruh terhadap efek kulit anda menjadi lebih cepat keriput. 1. Gula Diet tinggi gula mengaktifkan enzim yang dapat mengurangi jumlah kolagen yang sehat pada kulit. Efeknya, kulit tampak kusam dan tak sehat. Konsumsi gula berlebihan juga diketahui dapat menurunkan kualitas kolagen sehingga kulit menjadi lebih rentan terhadap kerutan dini.  2. Karbohidrat Roti putih dan pasta merupakan contoh karbohidrat makanan dengan IG tinggi, yang jika dikonsumsi berlebihan dapat merusak kolagen dan serat pada kulit, makanan dengan IG tinggi secara berlebihan berkaitan dengan resiko jerawat.  3. Meminum alkohol Konsumsi minuman beralkohol pada malam hari dapat menimbulkan dehidrasi esok harinya. Oleh sebab itu, minuman beralkohol dapat men

Krim Alami Penghilang Keriput

Image
Gambar : sebelum dan sesudah memakai krim Keriput biasanya muncul sebagai akibat dari proses penuaan alami, yang pasti berlangsung saat kolagen serta elastin pada jaringan ikat kulit jadi tidak tebal serta rusak. Keriput bisa nampak di mana-mana, namun yang kerap tampak yakni di wajah, leher, punggung, tangan serta atas lengan. Terdapat banyak aspek eksternal yang bisa mempercepat penuaan serta mengakibatkan keriput awal. Aspek-faktor ini termasuk juga paparan terlalu berlebih cahaya matahari atau lingkungan yang keras, merokok, pemakaian obat-obatan spesifik, stres terlalu berlebih, penurunan berat tubuh mendadak, kekurangan vitamin E serta predisposisi genetik. Untuk menangani permasalahan itu, tersebut kami berikanlah resep cream anti-penuaan yang dapat Anda bikin sendiri dirumah. Cream ini bukan sekedar menolong kurangi keriput, namun dapat juga menghindarnya nampak kembali. Bahan : 1/4 cangkir gel lidah buaya 2 sendok teh L-Ascorbic Acid powder (bubuk vitamin

Khasiat Air Rendaman Mentimun

Image
Mentimun sudah tak asing lagi buat kita,saking tak asingnya mentimun di jadikan makanan sambilan setelah makan.Keberadaannya sangat gampang di cari,tinggal datang ke pasar maka akan mudah di temukan.Harganya pun murah.saking gampang dan murahnya sehingga kita tak tahu manfaat apa yang di dapat dari mentimun.Di sini kita akan coba lihat khasiat mentimun jika di rendam dalam air minum. Dengan beberapa irisan mentimum dalam air minum dan dibiarkan selama 12 jam sama saja melindungi diri Anda dari berbagai penyakit dan kekurangan gizi. Saat ini memang sedang jadi tren merendam berbagai buah dalam air minum atau biasa disebut infused water. Ternyata, tidak hanya jeruk yang baik untuk direndam dalam air minum. Air mentimun tidak hanya berperan menyegarkan tubuh. Tetapi mentimun yang kaya akan vitamin C, K, Vitamin B, kalium, antioksidan, mangan dan tembaga benar-benar bisa menjaga Anda tetap fit. Berikut alasan mengapa Anda harus minum air mentimun. Bagus Untuk Tulang dan Otot